Analisis Pendapatan dan Efisiensi Saluran Pemasaran Usahatani Cabai Merah Di kabupaten Aceh Tengah

Muhammad Fathur, Widya Widyawati, Mustafa Usman

Abstract


Abstrak : Penting untuk memberikan perhatian khusus pada saluran pemasaran, karena merupakan elemen kunci yang dapat memaksimalkan pendapatan petani. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingat pendapatan petani cabai merah di Kabupaten Aceh Tengah serta melihat saluran pemasaran mana yang lebh efisien digunakan. Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Aceh Tengah pada bulan mei 2024. Jenis data yang digunakan pada penelitian ini yaitu data primer dari hasil wawancara dan data skunder diperoleh dari Dinas Pertanian dan jurnal terkait. Data yang telah dikumpulkan selanjutnya dianalisis menggunakan analisis kualitatiif dan kuantitatif. Analisis kuantitatif digunakan untuk menganalisis pendapatan, marjin pemasaran, rasio keuntungan dan biaya., sedangkan analisis kualitatif bertujuan untuk menganalisis lembaga pemasaran dan saluran pemasaran di Kabupaten Aceh Tengah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata pendapatan usaha tani cabai merah di lokasi penelitian mencapai Rp 129.984.807 per musim tanam/Ha, dengan pengeluaran Rp 63.725.193 dan penerimaan Rp 193.710.000 per musim tanam/Ha, serta nilai R/C ratio sebesar 3,04%. Saluran pemasaran cabai merah di Kabupaten Aceh Tengah terdiri dari dua tipe: Saluran Pemasaran I yang melibatkan pedagang pengumpul kecamatan, pedagang besar, dan pedagang pengecer; dan Saluran Pemasaran II yang melibatkan petani, pedagang pengumpul, pedagang pengecer, hingga konsumen akhir. Efisiensi pemasaran pada Saluran I adalah 9,87%, sedangkan pada Saluran II adalah 5,91%, menunjukkan bahwa Saluran Pemasaran II lebih efisien.

Analysis of Red Chili Marketing Channel Efficiency in Central Aceh Regency

Abstract : It is important to pay special attention to marketing channels, as they are a key element that can maximize farmer income. This research aims to determine the income level of red chili farmers in Central Aceh Regency and see which marketing channels are used more efficiently. This research was conducted in Central Aceh Regency in May 2024. The type of data used in this research is primary data from interviews and secondary data obtained from the Department of Agriculture and related journals. The data that has been collected is then analyzed using qualitative and quantitative analysis. Quantitative analysis is used to analyze income, marketing margins, profit and cost ratios, while qualitative analysis aims to analyze marketing institutions and marketing channels in Central Aceh Regency. The results of the research show that the average income from red chili farming at the research location reached IDR 129,984,807 per planting season/Ha, with expenditure of IDR 63,725,193 and income of IDR 193,710,000 per planting season/Ha, as well as the R/C ratio value of 3.04%. Red chili marketing channels in Central Aceh Regency consist of two types: Marketing Channel I which involves sub-district collectors, wholesalers and retailers; and Marketing Channel II which involves farmers, collectors, retailers and final consumers. Marketing efficiency in Channel I is 9.87%, while in Channel II it is 5.91%, indicating that Marketing Channel II is more efficient.


Keywords


Saluran pemasaran ; pendapatan ; efisiensi pemasaran ; marketing channels ; revenue ; marketing efficiency

Full Text:

PDF

References


Ahmad, F. Dan W.A., 2012. Akuntansi Biaya Edisi 3. Jakarta: Salemba Empat.

Ambarita, W.T., Syamsiyah, N., Noor, T.I. Dan Wiyono, S.N., 2022. Faktor Intrinsik Yang Mempengaruhi Motivasi Petani Jahe Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Kecamatan Porsea Kabupaten Toba. Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 8(1), Hal.156. Https://Doi.Org/10.25157/Ma.V8i1.6397.

Amelia, S., Putri, M.A. Dan Ibnusina, F., 2022. Karakteristik Dan Pengetahuan Petani Cabai Merah Terhadap Penggunaan Pestisida Kimia: Studi Kasus Di Kecamatan Payakumbuh, Kabupaten Lima Puluh Kota, Indonesia. Agrihealth: Journal Of Agri-Food, Nutrition And Public Health, 3(2), Hal.133–142. Https://Doi.Org/10.20961/Agrihealth.V3i2.63032.

Amin, N.F., Garancang, S. Dan Abunawas, K., 2023. Konsep Umum Populasi Dan Sampel Dalam Penelitian. Jurnal Pilar, 14(1), Hal.15–31.

Ara Anggar Andrias, Y.D. Dan M.R., 2019. Pengaruh Luas Lahan Terhadap Produksi Dan Pendapatan Usahatani Padi Sawah. Concept And Communication, Null(23), Hal.301–316. Https://Doi.Org/10.15797/Concom.2019..23.009.

Arbi, M., Et Al, 2018. Analisis Saluran Dan Tingkat Efisiensi Pemasaran Beras Semi Organik Di Kecamatan Rambutan Kabupaten Banyuasin. Jsep, 11(1), Hal.22–32.

Bungati, Wamaer, W., 2016. Analisis Biaya Usahatani Cabai Merah Tingkat Petani Di Kabupaten Konawe. Repository.Pertanian.Go.Id, [Daring] (89), Hal.392–400. Tersedia Pada: .

Dedi Hermansyah, R.K., 2022. Marketing Efficiency And Profit Analysis Red Chili ( Capsicum Annum L .). Hal.105–111.

Edy, S., Alzarliani, W.O., Santika, N. Dan Amin, M.N., 2023. Analsis Pendapatan Usahatani Padi Sawah Di Kelurahan Waliabuku Kecamatan Bungi Kota Baubau. Armada : Jurnal Penelitian Multidisiplin, 1(3), Hal.252–260. Https://Doi.Org/10.55681/Armada.V1i3.442.

Eni Istiyanti, 2010. Efisiensi Pemasaran Cabai Merah Keriting Di Kecamatan Ngemplak Kabupaten Sleman (The Marketing Efficiency Of Red Chili In Ngemplak Regency Sleman Distric). Jurnal Pertanian Mapeta, 12(2), Hal.72–144.

Ermawati, Olata, D. Dan Ernita, M., 2021. Respon Pertumbuhan Dan Hasil Cabai Merah (Capsicum Annum L.) Pada Pupuk Hayati Dan Npk Majemuk. Jurnal Embrio, 13(1), Hal.1–13.




DOI: https://doi.org/10.17969/jimfp.v9i4.31975

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian

 


JIM Agribisnis|JIM Agroteknologi|JIM Peternakan|JIM Teknologi Hasil Pertanian|JIM Teknik Pertanian|
JIM Ilmu Tanah|JIM Proteksi Tanaman|JIM Kehutanan


E-ISSN: 2614-6053 2615-2878 Statistic Indexing | Citation | Dimensions


Alamat Tim Redaksi:
Fakultas Pertanian,Universitas Syiah Kuala
Jl. Tgk. Hasan Krueng Kalee No. 3, Kopelma Darussalam,
Banda Aceh, 23111, Indonesia.
Email:jimfp@usk.ac.id