Analisis Komparatif Produksi Usahatani Padi Sawah Berdasarkan Pola Tanam di Kecamatan Indrapuri, Aceh Besar
Abstract
Abstrak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan produksi dan pendapatan usahatani padi sawah pola tanam konvensional dapat berbeda secara sigmifikan dengan produksi dan pendapatan usahatani padi sawah pola tanam jajar legowo. Penelitian ini dilakukan di kecamatan indrapuri Kabupaten Aceh Besar. Sampel petani responden ditentukan dengan metode simple Random sampling dimana usahatani padi pola tanam konvensional dan jajar legowo masing-masing diambil 35 sampel responden petani sehingga total sampel 70 responden petani. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Penelitian ini menggunakan metode analisis kuantitatif deskriptif. Hasil dari penelitian yang telah dilakukan di Kecamatan Indrapuri Kabupaten Aceh Besar dapat disimpulkan bahwa produksi usahatani padi sawah pola tanam jajar legowo lebih tinggi dibandingkan dengan produksi usahatani padi sawah pola tanam konvensional. Berdasarkan hasil analisis uji mann whitney test menunjukkan perbedaan yang signifikansi yang lebih kecil dari tingkat alpha (0,000<0,05).
Comparative Analysis of Rice Farming Production Based on Planting Patterns in Indrapuri District, Aceh Besar
Abstract. The aim of this research is to determine the differences in production and income from lowland rice farming with conventional planting patterns, which can be significantly different from the production and income of lowland rice farming with Jajar Legowo planting patterns. This research was conducted in Indrapuri sub-district, Aceh Besar Regency. The sample of respondent farmers was determined using a simple random sampling method, where 35 samples of farmer respondents were taken from conventional rice farming and Jajar Legowo planting patterns for a total sample of 70 farmer respondents. The types of data used are primary data and secondary data. This research uses descriptive quantitative analysis methods. The results of the research conducted in Indrapuri District, Aceh Besar Regency can be concluded that the production of lowland rice farming with the Jajar Legowo planting pattern is higher compared to the production of lowland rice farming with conventional planting patterns. Based on the results of the Mann Whitney test analysis, it shows that the significance difference is smaller than the alpha level (0.000<0.05).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ali, A. M. D., & Yusof, H. (2011). Quality and qualitative studies: The case of validity, reliability, and generalizability. Issues in Social and Environmental Accounting. Vol.5:25-26.
Ayudya, 2014. Analisis Komparansi Usahatani Padi Sawah Melalui Pola Tanam Jajar Legowo Dengan Pola Tanam Non Jajar Legowo (Studi Kasus : Desa Sukabumi Hilir, Kecamatan Pagar merbau, Kabupaten Deli Serdang. JOURNAL ON SOCIAL ECONOMIC OF AGRIBUSINES.
Magfiroh, N., Lapanjang, I.M. and Made, U., 2017. Pengaruh Jarak Tanam Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Padi (Oryza Sativa L.) Pada Pola Jarak Tanam Yang Berbeda Dalam Sistem Tabela Growth and Yield of Rice Plants (Oryza sativa L.) under Different Spacing Patterns in Direct Seeded Planting System. Agrotekbis, 5(2), pp.212–221.
Qolby, B. S. 2014. Kajian Uji Mann-Whitney Dan Uji Peringkat Bertanda Wilcoxon. pp.61-69.
Rosyidi, S. 2014. Pengantar Teori Ekonomi (Pendekatan kepada Teori Ekonomi Mikro dan Makro. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Soekartawi. 2002. Analisis Usahatani. Universitas Indonesia Press, Jakarta.
Sukirno, S. 2016. Mikro Ekonomi Teori Pengantar. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Yanti, T. S. 2007. Uji Rank Mann-Whitney Dua Tahap. Jurnal Statistika, 7(1),pp. 55-60.
DOI: https://doi.org/10.17969/jimfp.v9i3.31541
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian
JIM Agribisnis|JIM Agroteknologi|JIM Peternakan|JIM Teknologi Hasil Pertanian|JIM Teknik Pertanian|
JIM Ilmu Tanah|JIM Proteksi Tanaman|JIM Kehutanan
E-ISSN: 2614-6053 | 2615-2878 | Statistic | Indexing | Citation | Dimensions
Alamat Tim Redaksi:
Fakultas Pertanian,Universitas Syiah Kuala
Jl. Tgk. Hasan Krueng Kalee No. 3, Kopelma Darussalam,
Banda Aceh, 23111, Indonesia.
Email:jimfp@usk.ac.id