Analisis Kelayakan Usaha Budidaya Ikan dengan Keramba Jaring Apung (Studi Kasus Pada Kelompok Tani Jasa La’ot di Ulee Lheue)

Raisah Raisah, Anwar Deli Deli, Fajri Fajri

Abstract


Abstrak. Perikanan memiliki peranan yang sangat penting, terutama dalam upaya meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi perikanan yang ditujukan agar meningkatnya pendapatan dan taraf hidup para nelayan. Perikanan budidaya terbagi dalam beberapa jenis salah satunya adalah keramba jaring apung atau bisa disebut dengan KJA yang merupakan tempat pemeliharaan ikan secara kurungan dan dibiarkan mengapung diatas permukaan air dengan melalui proses pembuatannya yang cukup lama dan memakai bahan yang berkualitas agar keramba mampu bertahan dalam jangka waktu lama. Kondisi laut di Aceh dinilai sangat cocok diadakan pembukaan keramba ini karena kondisi laut yang tenang., namun kesadaran masyarakat dalam memulainya masih rendah. Tujuan dilaksanakan penelitian ini adalah mengetahui kelayakan usaha Budidaya ikan Kuwe, Kerapu dan Lobster dengan Keramba Jaring Apung Pada Kelompok Tani Jasa La’ot di Ulee Lheue dari segi aspek teknis dengan kriteria suhu, kedalaman, kecerahan air, dan kecepatan arus. Hasil  dari analisis kelayakan usaha pada aspek teknis usaha budidaya ikan Kuwe, Kerapu dan Lobster layak dilanjutkan dilihat dari syarat tersebuat sesuai dengan kondisi dilapangan.

Perikanan, Keramba Jaring Apung, Aspek teknis

Abstract. Fisheries have a very important role, especially in efforts to improve the quality and quantity of fishery production aimed at increasing the income and standard of living of fishermen. Aquaculture is divided into several types, one of which is floating net cages or KJA which is a place for keeping fish in confinement and allowed to float on the surface of the water by going through a long manufacturing process and using quality materials so that the cages can survive for a long time. . The sea conditions in Aceh are considered very suitable for the opening of these cages because the sea conditions are calm, but public awareness in starting this is still low. The purpose of this study was to determine the feasibility of aquaculture Kuwe, Grouper and Lobster with Floating Net Cages at the Jasa La'ot Farmers Group in Ulee Lheue from a technical aspect with the criteria of temperature, depth, water brightness. The results of the business feasibility analysis on the technical aspects of the Kuwe, Grouper and Lobster fish farming business are feasible to be continued in terms of the conditions in accordance with the conditions in the field.

Waters, Floating net cages, Technical aspects.


Keywords


Perikanan; Keramba Jaring Apung; Aspek teknis; Waters; Floating net cages; Technical aspects

Full Text:

PDF

References


Asep Ahmad Subagio. 2006. “Kajian Kelayakan Usaha Pembasaran Ikan Mas (Cyprinus Carpio) dalam Keramba Jaring Apung di Waduk Cirata. Kabupaten Cianjur Jawa Barat."Fardiaz S. 1989. Mikrobiologi Pengolahan Pangan. PAU Pangan dan Gizi. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Muchlisin Z.A. 2016. Budidaya Perikanan Di Aceh.

Pratama, Hendra Yoga, I. Dewa Nyoman Nurweda Putra, and Ni Luh Putu Ria Puspitha. 2019. “Pemetaan Lahan Potensial Budidaya Laut lahan. Potensial Budidaya Laut Ikan Kerapu Bebek Cromileptes Altivelis di Desa Pemuteran, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng, Bali.” Journal of Marine Research and Technology, 2019.

Sufriyadi, H. 2004. Manajemen Kesehatan Pada Usaha Budidaya Ikan Dalam Keramba Jaring Apung, Pengembangan Budidaya Perikanan Di Perairan Waduk : Suatu Usaha Pemecahan Masalah Budidaya Ikan Dalam Keramba Jaring Apung. Departemen Kelautan dan Perikanan, Pusat Riset Perikanan dan Budidaya, Jakarta.

Suratiyah, Ken. 2015. Ilmu Usahatan Edisi Revisi. Jakarta: Penebar Swadaya.

Sutarmat, T. .. Suko Ismi, Adi Hanafi dan Shogo Khawara. 2004. Petunjuk Teknis Budidaya Kerapu Bebek (Cromileptes Altiviles) Di Keramba Jaring Apung. Vol. Cetakan ke II. Balai Besar Riset Perikanan Budidaya Laut Gondol.




DOI: https://doi.org/10.17969/jimfp.v7i4.22014

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian

 


JIM Agribisnis|JIM Agroteknologi|JIM Peternakan|JIM Teknologi Hasil Pertanian|JIM Teknik Pertanian|
JIM Ilmu Tanah|JIM Proteksi Tanaman|JIM Kehutanan


E-ISSN: 2614-6053 2615-2878 Statistic Indexing | Citation | Dimensions


Alamat Tim Redaksi:
Fakultas Pertanian,Universitas Syiah Kuala
Jl. Tgk. Hasan Krueng Kalee No. 3, Kopelma Darussalam,
Banda Aceh, 23111, Indonesia.
Email:jimfp@usk.ac.id