AKTIVITAS FISIK ANAK USIA SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI BANDA ACEH

Cut Calisa Naura, Nova Fajri, Rahmalia Amni

Abstract


Pandemi COVID-19 mengharuskan adanya social distancing dan pembatasan pembelajaran secara luring sehingga berpotensi mempengaruhi aktivitas fisik anak usia sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran berat badan anak sekolah dasar pada masa pandemi COVID-19 di Banda Aceh. Jenis penelitian ini adalah dengan kuantitatif non-experimental menggunakan desain deskriptif eksploratif dengan pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah 495 siswa usia 9-12 tahun di SD Negeri 63 dan SDIT Nurul Ishlah Banda Aceh. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik probability sampling menggunakan metode proportionate stratified random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 91 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner PAQ-C dan dianalisis menggunakan statistika deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata skor aktivitas fisik anak usia 9-12 tahun di SD Negeri 63 Banda Aceh dan SDIT Nurul Ishlah Kota Bada Aceh Tahun 2022 sebesar 2,69 (SD = 0,62). Disarankan bagi guru disekolah untuk dapat memodifikasi jenis olahraga yang dapat dilakukan anak usia sekolah secara individu pada masa pandemi COVID-19. Bagi orangtua diharapkan dapat merencanakan aktivitas fisik anak selama dirumah.


Full Text:

PDF

References


Bappenas. 2021. Studi Pembelajaran Penanganan COVID-19 Indonesia. DKI Jakarta: Kementrian Perencanaan Pembangunan Nasional/ BAPPENAS.

Booth, Verity M., Alex V. Rowlands, and James Dollman. 2015. “Physical Activity Temporal Trends among Children and Adolescents.” Journal of Science and Medicine in Sport 18(4):418–25. doi: 10.1016/j.jsams.2014.06.002.

Fitri, Yaumil. 2017. “Hubungan Antara Aktivitas Fisik Dengan Status Nutrisi Anak Usia Sekolah Di SD BOPKRI Gondolayu Kota Yogyakarta.” Sekolat Tinggi Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani.

Handayani, Diah, Dwi Rendra Hadi, Fathiyah Isbaniah, Erlina Burhan, and Heidy Agustin. 2020. “Penyakit Virus Corona 2019.” Jurnal Respirrologi Indonesia 40.

Khatamil, Muhammad Reza, and Pudjijuniarto. 2022. “Hubungan Indeks Massa Tubuh Dengan Tingkat Aktivitas Fisik Pada Siswa Kelas 4-6 Di UPT SD Negeri 133 Gresik Saat Pandemi COVID-19.” Jurnal Kesehatan Olahraga 10(1):225–32.

Kowalski, Kent C., Peter R. .. Crocker, and Rachel M. Donen. 2004. The Physical Activity Questionnaire for Older Children ( PAQ-C ) and Adolescents ( PAQ-A ) Manual. Canada: Collage of Kinesiologu University of Saskatchewan.

L´opez-Bueno, R., G. F. L´opez-S´anchez, J. A. Casajús, Joaquín Calatayud, Mark A. Tully, and Lee Smith. 2021. “Potential Health-Related Behaviors for Pre-School and School-Aged Children during COVID-19 Lockdown : A Narrative Review.” Preventive Medicine 143(May 2020). doi: 10.1016/j.ypmed.2020.106349.

Marasso, Danilo, Corrado Lupo, Simone Collura, Alberto Rainoldi, and Paolo Riccardo Brustio. 2021. “Subjective versus Objective Measure of Physical Activity: A Systematic Review and Meta-Analysis of the Convergent Validity of the Physical Activity Questionnaire for Children (PAQ-C).” International Journal of Environmental Research and Public Health 18(7). doi: 10.3390/ijerph18073413.

Moore, Sarah A., Guy Faulkner, Ryan E. Rhodes, Mariana Brussoni, Tala Chulak-Bozzer, Leah J. Ferguson, Raktim Mitra, Norm O’Reilly, John C. Spence, Leigh M. Vanderloo, and Mark S. Tremblay. 2020. “Impact of the COVID-19 Virus Outbreak on Movement and Play Behaviours of Canadian Children and Youth: A National Survey.” International Journal of Behavioral Nutrition and Physical Activity 17(1):1–11. doi: 10.1186/s12966-020-00987-8.

Putra, Kukuh Pambuka, Angkit Kinasih, and Peter Kriswandaru. 2018. “Gambaran Aktivitas Fisik Siswa Kelas IV Sekolah Sasar Negeri Di Salatiga.” Seminar Nasional Pendidikan Jasmani UMMI.

Ramadona, Ega Tri. 2018. “Hubungan Indeks Massa Tubuh Dengan Tingkat Aktivitas Fisik Pada Siswa Sekolah Sasar Di SD Negeri Samirono Kecamatan Depok Kabupaten Sleman.”

Štveráková, Tereza, Jakub Jačisko, Andrew Busch, Marcela Šafářová, Pavel Kolář, and Alena Kobesová. 2021. “The Impact of COVID-19 on Physical Activity of Czech Children.” PLoS ONE 16(7 July):1–14. doi: 10.1371/journal.pone.0254244.

Widiningsih, Dyah. 2021. “Aktivitas Fisik Pada Anak Selama Pandemi.” Kementrian Kesehatan RI BBKPM Bandung. Retrieved (http://www.bbkpm-bandung.org/blog/2021/04/anakpandemi).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



JIM FKEP

JURNAL ILMIAH MAHASISWA FAKULTAS KEPERAWATAN

ISSN (Online) : 2716-3555

Fakultas Keperawatan, Universitas Syiah Kuala

Jl. Tgk. Tanoh Abee, Darussalam, Banda Aceh 23111,

Phone/Fax. Telp: +62651 7555249.

e-mail:jim.fkep@usk.ac.id